Beranda » BERANDA » EKONOMI » HUKUM

Sinergi Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta Pastikan Hak Pilih Warga Binaan pada Finalisasi Kesiapan Pilkada Tahun 2024

jurnalisnusantarasatu.id|JAKARTA–Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta tahun 2024 semakin mendekati hari pelaksanaan. Dalam rangka memastikan kesiapan seluruh pihak terkait, rapat finalisasi pembahasan kesiapan pemilihan tersebut digelar di Ruang Rapat Fatahillah, Balai Kota DKI Jakarta, Senin (25/11/2024). Rapat ini dihadiri oleh berbagai tokoh penting di antaranya Pj Gubernur DKI Jakarta Teguh Setyabudi didampingi Sekda dan…

Selengkapnya

Kementrian PUPR Kalah Telak di PTUN Jakarta

jurnalisnusantarasatu.id|JAKARTA- M.Nasir Day menang melawan Direktur Jenderal Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia dalam perkara di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Dimana pihak Dirjen CK mengajukan keberatan atas Putusan Komisi Informasi Pusat (KIP) Nomor 136/VIII/KIP-PSI/2023. Pada putusan PTUN Jakarta Nomor 303/G/KI//2024/PTUN.JKT dituliskan bahwa Majelis Hakim PTUN Jakarta menolak permohonan keberatan…

Selengkapnya

Lapas Batam Gelar Razia Gabungan Bersama Aparat Penegak Hukum dan BNN Kota Batam

jurnalisnusantarasatu.id|BATAM–Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Batam menggelar razia gabungan bersama aparat penegak hukum dari Koramil 02 Sekupang, Polsek Sagulung, dan Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Batam. Razia ini digelar sebagai upaya untuk memastikan tidak ada peredaran narkotika dan barang terlarang lainnya di dalam lapas. Razia dimulai pada pagi hari Kamis, (14/11/2024) pukul 08:30 WIB diawali dengan apel…

Selengkapnya

Raih Juara 1 Dinkes Innovation Days 2024, Bukti RSU Pengayoman Cipinang Semakin PASTI!!!

jurnalisnusantarasatu.id|JAKARTA–RSU Pengayoman Cipinang raih Juara 1 tingkat Provinsi Dinkes Innovation Days 2024 Kategori RS Non Pemda dalam peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-60 tahun 2024, di Jakarta Convention Center pada Selasa(12/11/2024). Penghargaan ini diterima secara langsung oleh dr.Ummu Salamah selaku Kepala RSU Pengayoman Cipinang. Dengan bangga RSU Pengayoman Cipinang menampilkan layanan inovasi di bidang kesehatan dengan…

Selengkapnya

Lapas Narkotika Jakarta Bergerak Cepat Implementasikan Arahan Menteri, Tingkatkan Ketahanan Pangan

jurnalisnusantarasatu.id|JAKARTA–Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Jakarta menunjukkan komitmen tinggi dalam melaksanakan arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Komjen Pol. Agus Andrianto. Tindak lanjut atas instruksi Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta, Lapas Narkotika Jakarta kini fokus pada pengembangan program pembinaan kemandirian pada Kamis, (24/10/2024) di Sarana Asimilasi Edukasi (SAE) Kampung Cah Angon. Program ini…

Selengkapnya

Penunjukan 4 Plt Eselon 1 Kementrian Imigrasi dan Pemasyarakatan Diduga Cacat Hukum? 

jurnalisnusantarasatu.id|JAKARTA–Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Agus Andriyanto yang dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto pada Senin, 22 Oktober 2024 menunjuk empat pelaksana tugas (Plt) Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pejabat eselon 1 pada Selasa, (23/10/2024). Anehnya, dari empat pejabat itu, hanya satu orang yang berasal dari struktur organisasi Imigrasi sebelumnya. Selebihnya berasal dari kementerian lain, seperti Kementerian Hukum…

Selengkapnya

Tak Ingin Jajarannya Main Judi Online, Kalapas Metro Bakal Berikan Sanksi Jika Melanggar

jurnalisnusantarasatu.id|METRO–Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Metro, Gumilar Budirahayu mengaku bakal memberikan sanksi tegas kepada Jajarannya jika kedapatan bermain judi online. “Akan ada sanksi berupa hukuman disiplin ringan, sedang dan berat, yang ketiganya akan mempengaruhi statusnya sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Lampung.” kata Gumilar saat diwawancara…

Selengkapnya

Pastikan Tidak Ada Pungli, Kalapas Metro Tinjau Langsung Pelaksanaan Layanan Kunjungan

jurnalisnusantarasatu.id|METRO–Pelaksanaan layanan kunjungan ditinjau langsung oleh Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Metro, Gumilar Budirahayu. Gumilar melakukan pantauan pelaksanaan layanan kunjungan pada Kamis, (10/10/2024) diawali dari ruang Layanan Pemasyarakatan Satu Pintu. Disana dirinya menyapa pengunjung yang merupakan keluarga dari Warga Binaan. Saat berbincang, Gumilar menanyakan berbagai hal yang berkaitan dengan pelayanan yang diberikan oleh Lapas…

Selengkapnya

Ka KPR Rutan Kelas I Salemba Terima Kunjungan Ketua Presidium FPII beserta Dewas DPI

jurnalisnusantaràsatu.id|JAKARTA–Ketua Presidium Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Dra.Kasihhati didampingi Pengawas Dewan Pers Independen (DPI) Lilik Adi Goenawan kunjungi Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Jakarta Pusat diterima langsung Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan, Yoseph JhonFerry, S.Tr.Pas., M.M mewakili Kepala Rutan Agung Nurbani, A.Md.I.P., S.H., pada Rabu, (2/10/2024) di ruang kerja Kepala KPR Rutan Kelas I Jakarta…

Selengkapnya

Kenapa Ribuan Hakim Protes Dengan Cuti Serempak?

jurnalisnusantarasatu.id|Jakarta- Sepintas aneh mendengar Hakim protes soal hak keuangan. Bukannya Hakim itu pejabat elit, yang gajinya selangit, yang hidupnya penuh kemewahan? Ada banyak informasi tentang jabatan Hakim yang tidak sesuai dengan kenyataan. Celakanya, Hakim tidak terbiasa dan cenderung malu bersuara mengenai hak keuangan di tengah banyaknya masyarakat yang mengalami kesulitan ekonomi. Namun, sepertinya keadaan yang…

Selengkapnya