Peringatan HUT ke-25 Ikatan Penulis dan Jurnalis Indonesia (IPJI)
jurnalisnusantarasatu.id|JAKARTA-– Ikatan Penulis dan Jurnalis Indonesia (IPJI) merayakan hari jadinya yang ke-25 dengan penuh kebersamaan dan komitmen untuk terus berkontribusi bagi dunia jurnalistik dan kepenulisan di Indonesia. Sejak didirikan 25 tahun yang lalu, IPJI telah konsisten membina dan mendukung para jurnalis serta penulis, mencetak karya-karya yang tidak hanya profesional tetapi juga membawa dampak positif bagi…